June 21, 2025

Peristiwa

Peduli Lingkungan: Polres Pelabuhan Tanjungperak Bersihkan Pesisir Surabaya Sambut Hari Bhayangkara ke-79

TANJUNGPERAK – Dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke-79, jajaran Polres Pelabuhan Tanjungperak Polda Jatim menggelar aksi bakti sosial dengan membersihkan sejumlah titik di kawasan Pantai Kenjeran. Kegiatan yang berpusat di Pantai Tanggul Cumpat, Kelurahan Kedung Cowek, Kecamatan Bulak ini dilaksanakan pada Jumat (20/6/2025). Kapolres Pelabuhan Tanjungperak, AKBP Wahyu Hidayat yang…

Peristiwa

Divisi Humas Polri Raih Predikat WBK, Menpan RB Sampaikan Apresiasi

JAKARTA – Divisi Humas Polri menerima penghargaan Zona Integritas dengan predikat Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK). Penghargaan ini diserahkan langsung oleh Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., kepada Kadiv Humas Polri, Irjen Pol. Dr. Sandi Nugroho, S.I.K., S.H., M.Hum., dalam Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Polri di Gedung Mutiara…

Peristiwa

Kunjungi Raja Ampat, Ketum Bhayangkari Ny Juliati Sigit Prabowo Salurkan Sembako hingga Gelar Khitanan Massal

PAPUA BARAT – Ketua Umum Bhayangkari, Ny. Juliati Sigit Prabowo berkunjung ke Mapolres Raja Ampat, Polda Papua Barat Daya, Kamis (19/6/2025). Dalam kunjungan tersebut, Ny. Juliati Sigit Prabowo memimpin kegiatan Bhayangkari Peduli di Gedung Pari Waisai Raja Ampat. Kegiatan Bhayangkari Peduli kali ini diselenggarakan dengan pemberian sembako, paket stunting, dan paket…