July 27, 2025

Peristiwa

Perkuat Sinergitas Melalui Piramida Kapolres Probolinggo Ajak Awak Media Jaga Kamtibmas

PROBOLINGGO – Suasana santai penuh keakraban tercipta dalam acara Ngopi Bareng Media (Piramida) yang digelar Polres Probolinggo di Happy Cafe & Resto Kraksaan. Acara ini menjadi momen strategis bagi AKBP M. Wahyudin Latif, untuk memperkenalkan diri sebagai Kapolres Probolinggo yang baru, sekaligus menyampaikan komitmen membangun sinergi dan kolaborasi bersama insan…

Peristiwa

Polres Ponorogo Sampaikan Pesan dan Cinderamata kepada Pengendara di Penghujung Operasi Patuh Semeru 2025

PONOROGO – Dalam rangka pelaksanaan Operasi Patuh Semeru 2025, Satuan Lalu Lintas Polres Ponorogo menggelar kegiatan simpatik dengan memberikan cinderamata kepada para pengendara yang dinilai tertib dalam berlalu lintas. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasatlantas Polres Ponorogo, AKP Bayu Pratama Sudirno, S.T.K., S.I.K. Dalam pelaksanaan di lapangan, AKP Bayu Pratama…

Peristiwa

Polres Bondowoso Amankan Tersangka Curwan, Barang Bukti Kambing Diserahkan Kembali ke Pemilik

BONDOWOSO – Sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat dan wujud nyata kehadiran Polri di tengah masyarakat, Kapolres Bondowoso AKBP Harto Agung Cahyono, S.H., S.I.K., M.H. menyerahkan seekor kambing jantan jenis gibas berwarna putih kepada korban pencurian hewan ternak. Penyerahan ini merupakan tindak lanjut dari keberhasilan Polsek Wonosari Polres Bondowoso dalam mengungkap…

Peristiwa

Polda Riau Tetapkan Distributor Pengoplos 9 Ton Beras Reject Jadi Tersangka

JAKARTA – Distributor di Jalan Sail, Kota Pekanbaru, Riau, mengoplos 9 ton beras reject. Pemilik berinisial R kini ditetapkan sebagai tersangka. Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan menyampaikan pengungkapan ini merupakan arahan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menindaklanjuti kejahatan yang merugikan konsumen. “Tentu saja arahan Bapak Kapolri ini adalah bagaimana kita…

Peristiwa

Besok, Kapolri Akan Resmikan Tim Guardian, Kesebelasan Bhayangkara Presisi Lampung FC

JAKARTA – Kapolri Jendral Listiyo Sigit akan menghadiri launching kesebelasan Bhayangkara Presisi Lampung FC. Ia direncanakan akan ikut meresmikan tim berjuluk The Guardian yang akan berlaga di Liga 1. Kegiatan ini akan berlangsung di markas Bhayangkara Presisi Lampung FC di Stadion PKOR Way Halim Bandar Lampung pada Senin (28/7/2025). Selain…