Polres Pelabuhan Tanjungperak Lakukan Pemeriksaan Kesehatan untuk Petugas SPPG
SURABAYA – Polres Pelabuhan Tanjungperak Polda Jawa Timur menunjukkan komitmen serius dalam menjamin kualitas dan keamanan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayahnya. Sebagai langkah proaktif, jajaran kepolisian menggelar pemeriksaan kesehatan (rikkes) menyeluruh bagi 32 calon petugas Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Aula Sanika Satyawada, Selasa (14/10/2025). Para petugas…