December 5, 2025

Peristiwa

Kapolres Jembrana Gelar Jumat Curhat Bersama Sekha Mekepung Bahas Persiapan Bhayangkara Cup 2026

JEMBRANA – Kehadiran Polri kembali terasa kuat di tengah masyarakat. Kapolres Jembrana AKBP Kadek Citra Dewi Suparwati, S.H., S.I.K., M.I.K. memimpin kegiatan Jumat Curhat bersama Sekha Mekepung Blok Barat dan Blok Timur, Jumat (5/12/2025), bertempat di rumah Ketua Sekha Mekepung Blok Barat, I Made Mara. Kegiatan ini dihadiri sekitar 15…

Peristiwa

Polri Salurkan Puluhan Ribu Bantuan Logistik untuk Korban Bencana Alam di Sumatera Barat

SUMBAR – Upaya penanganan bencana alam di wilayah Sumatera Barat terus dipercepat. Hingga Jumat, (5/12 2025), Polda Sumatera Barat melaporkan telah mengerahkan 52 personel untuk melakukan pendistribusian bantuan ke sejumlah daerah terdampak. Total bantuan yang dihimpun mencapai: – 356 unit peralatan penyelamatan, dan – 72.377 paket bahan makanan. Bantuan tersebut…

Peristiwa

Akses Antarwilayah Pulih, Brimob Sumut Rampungkan Perbaikan Jembatan Halangan dalam 3 Hari

TAPANULI TENGAH – Dalam situasi darurat yang menuntut kecepatan, ketepatan, dan keberanian, Personel Search and Rescue (SAR) Batalyon A Sat Brimob Polda Sumatera Utara menunjukkan respons terbaiknya dalam upaya pemulihan pascabencana yang melanda wilayah Tapanuli. Saat personel sedang melaksanakan BKO di Polres Tapanuli Tengah, datang sebuah perintah penting dari Kapolri…

Peristiwa

Helikopter AW169 Polri Distribusikan 348 Kg Logistik Kemanusiaan untuk Korban Bencana di Aceh Tamiang

ACEH, TAMIANG – Upaya bantuan kemanusiaan terus dilakukan Polri untuk mendukung penanganan korban bencana di wilayah Aceh Tamiang. Pada Jumat, 5 Desember 2025, satu unit helikopter AW169 (P-3303) diterbangkan dalam misi Dukungan Kemanusiaan, membawa total 348 kilogram logistik penting untuk masyarakat terdampak. Penerbangan yang dilaksanakan melalui rute Polda Aceh –…

Peristiwa

Polda Sumut Kembali Kirim 5 Truk Bantuan Kemanusiaan untuk Korban Bencana di Tapteng dan Sibolga

MEDAN – Polda Sumatera Utara kembali menyalurkan bantuan kemanusiaan untuk masyarakat terdampak bencana alam di wilayah Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng) dan Kota Sibolga, Kamis (4/12/2025). Penyaluran dilakukan melalui Posko Logistik “Polri untuk Masyarakat” di Gudang Pamobvit Polda Sumut. Kegiatan pendistribusian yang berlangsung mulai pukul 22.00 WIB itu dipimpin Direktur Pamobvit…

Peristiwa

Polda Jatim Gelar Shalat Ghaib untuk Korban Bencana di Aceh Sumatera

SURABAYA – Wujud kepedulian terhadap sesama, Polda Jatim menggelar Shalat Ghaib dan doa bersama untuk para korban bencana alam banjir bandang dan tanah longsor yang melanda Aceh, Sumatra Utara, dan Sumatra Barat, di Masjid Arif Nurul Huda Mapolda Jatim, Jumat (5/12/2025). Kegiatan Shalat Ghaib ini diikuti langsung oleh Kapolda Jatim…

Peristiwa

Polri Apresiasi Masyarakat dan Relawan Kirim Bantuan ke Lokasi Bencana

JAKARTA – Bantuan untuk masyarakat terdampak bencana alam di Aceh, Sumatera Utara dan Sumatera Barat terus disalurkan berbagai pihak, termasuk masyarakat sebagai relawan. Hingga hari ini, bantuan masih terus dikirimkan untuk menjangkau semua titik di tiga provinsi terdampak tersebut. Pada hari ini pun disalurkan bantuan logistik dari masyarakat melalui penerbangan…

Peristiwa

Tim K9 Polri Temukan Sesosok Mayat Wanita di Depan Gereja GKPA Huta Godang, Batang Toru

BATANG TORU – Tim gabungan Unit K9 SAR Mabes Polri, Unit K9 Polda Sumut, serta Sat Brimob Batalyon C Polda Sumut menemukan sesosok mayat wanita di depan Gereja GKPA Desa Huta Godang, Kabupaten Batang Toru, pada Kamis (4/12/2025). Penemuan ini berawal dari laporan masyarakat yang mencium bau menyengat di sekitar…

Peristiwa

Kapolri dan Menteri Kehutanan Bentuk Satgas Gabungan Telusuri Temuan Kayu yang diduga akibatkan Bencana di Aceh dan Sumatera

JAKARTA – Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo bersama Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni menggelar doorstop usai audiensi di Gedung Utama Mabes Polri, Kamis malam (4/12/2025). Pertemuan tersebut membahas penanganan temuan kayu yang diduga menjadi salah satu faktor terjadinya kerusakan infrastruktur dan korban jiwa akibat bencana di Aceh, Sumatera, dan…

Peristiwa

Relawan dan Masyarakat Apresiasi Polri Fasilitasi Penyaluran Bantuan ke Daerah Bencana

PONDOKCABE – Masyarakat dan relawan menyampaikan terima kasih kepada Polri atas sinergi yang terjalin bersama Polri dalam pengiriman bantuan ke daerah bencana di Sumatra Barat, Sumatra Utara, dan Aceh. Pengirman bantuan ini dilakukan melalui pos bantuan terpusat Mako Poludara Baharkam Polri, Pondok Cabe. Pengiriman bantuan dari relawan Kita Bisa dan…