Bakti Kesehatan Akabri 91, Lapangan Rampal Malang Disulap Jadi Rumah Sakit

Bakti Kesehatan Akabri 91, Lapangan Rampal Malang Disulap Jadi Rumah Sakit

MALANG KOTA – Akabri angkatan 91 menggelar Bakti Kesehatan yang dipusatkan di Lapangan Rampal, Malang, Jawa Timur pada Sabtu (21/10/23). Bakti kesehatan gratis yang akan melibatkan lebih kurang 459 tenaga kesehatan itu dalam rangka reuni Akabri Angkatan 91 yang juga bekerjasama dengan Bidang Kedokteran Kesehatan (Biddokkes) Polda Jawa Timur. Ada beberapa layanan kesehatan yang dapat…

Ketua PWI Jatim: Pers harus selektif memuat hasil survei Politik

Ketua PWI Jatim: Pers harus selektif memuat hasil survei Politik

SURABAYA – Kalangan media massa hendaknya mencermati survei politik yang hasilnya banyak berbeda – beda antara satu survei dengan hasil survei lainnya. Terkadang perbedaan angkanya sangat mencolok, sehingga secara umum terbangun kesan bahwa akurasi survei politik jauh dari fakta dan presisi data secara ideal. Demikian dikatakan Lutfil Hakim, Ketua PWI Jatim, saat dimintai pendapat tentang…

Survei Politik Berpotensi Dijadikan Sarana Kampanye, AMSI Jatim Ingatkan Publik Hati-hati

Survei Politik Berpotensi Dijadikan Sarana Kampanye, AMSI Jatim Ingatkan Publik Hati-hati

SURABAYA – Mencermati maraknya survei tentang Pilpres 2024 yang akurasinya perlu divalidasi lagi, Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Jawa Timur meminta masyarakat untuk berhati-hati. Sebab, ada potensi hasil survei yang kebenarannya perlu dipertanyakan lagi itu berpotensi digunakan sarana untuk kampanye. Ketua Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Jatim Dr. Arief Rahman mengatakan, sejumlah hasil survei yang…

Suko Widodo: Hati Hati Hasil Survei Politik Untuk Sarana Kampanye

Suko Widodo: Hati Hati Hasil Survei Politik Untuk Sarana Kampanye

SURABAYA – Mencermati maraknya hasil survei Pilpres 2024, Dr. Suko Widodo mempertanyakan tingkat akurasinya. Karena, sejumlah hasil yang dipublikasikan jauh dari realitas pendapat publik selama ini. Sebagai peneliti, Suko meragukan atas hasil yang dirilis ke publik selama ini. Ia mencontohkan ada kandidat dari Jakarta yang jarang hadir di Jawa Timur, namun hasil survey yang disuguhkan…

Polrestabes Surabaya Siapkan Layanan Pengisian Daya Motor Listrik Gratis

Polrestabes Surabaya Siapkan Layanan Pengisian Daya Motor Listrik Gratis

SURABAYA – Layanan terbaru dari Polrestabes Surabaya adalah tempat pengisian cas aki atau SPKLU (Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum) di Polrestabes Surabaya. Layanan ini pun diberikan secara gratis untuk warga Masyarakat. Seperti namanya, SPKLU PLN ini berfungsi untuk mengisi kembali daya baterai kendaraan listrik yang dapat digunakan oleh seluruh masyarakat Indonesia yang mempunyai kendaraan listrik…

Polres Situbondo Amankan Empat Warga Besuki Kedapatan Main Judi Online

Polres Situbondo Amankan Empat Warga Besuki Kedapatan Main Judi Online

SITUBONDO – Polres Situbondo Polda Jatim mengungkap kasus perjudian online jenis Dindong atau Spin. Ada 4 tersangka yang ditangkap yakni satu orang berinisial BS (43) sebagai bandar, dan 3 lainnya sebagai pembeli yaitu AS (60), Ah (57) dan MR (43). Keempat tersangka adalah warga Kecamatan Besuki Kabupaten Situbondo. Kapolres Situbondo AKBP Dwi Sumrahadi Rakhmanto, S.H.,…

Berprestasi dan Insipiratif, Polisi RW Polresta Malang Kota Peroleh Apresiasi dari Kabaharkam Polri

Berprestasi dan Insipiratif, Polisi RW Polresta Malang Kota Peroleh Apresiasi dari Kabaharkam Polri

KOTA MALANG – Polisi RW merupakan program unggulan Polri dimana sebagai anggota kepolisian yang dituntut senantiasa hadir di tengah-tengah masyarakat bahkan pada tingkat paling bawah di lingkungan Rukun Warga atau RW. Polisi RW ini dibentuk atas gagasan Kabaharkam Polri Komjen. Pol. Dr. H. Mohammad Fadil Imran, M.Si yang juga merupakan implementasi dari Polri Presisi dengan…

Polres Probolinggo Terjunkan 1000 Personel Gabungan Siap Amankan Pemilu 2024

Polres Probolinggo Terjunkan 1000 Personel Gabungan Siap Amankan Pemilu 2024

PROBOLINGGO – Menghadapi tahapan pemilu 2024, Kepolisian Resor Probolinggo menyiapkan lebih kurang 1000 personel gabungan terdiri dari 400 personel Polri dan 600 personel gabungan TNI,Linmas,Dishub, Satpol PP, Linmas, Bawaslu dan stakeholder yang ada. Hal itu seperti disampaikan oleh Kapolres Probolinggo AKBP Wisnu Wardana di Polres Probolinggo yang merupakan jajaran Polda Jatim, Rabu (18/10). “Kemarin sudah…

Irjen Pol Dr Toni Harmanto Raih Penghargaan Inisiator Komitmen Tertinggi Pemulihan Dampak Pandemi Covid-19

Irjen Pol Dr Toni Harmanto Raih Penghargaan Inisiator Komitmen Tertinggi Pemulihan Dampak Pandemi Covid-19

SURABAYA – Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol Dr Toni Harmanto,M.H mendapat penghargaan Jatim Bangkit Awards 2023, dalam nominasi For the Highest Commitment Initiator (Inisiator Dengan Komitmen Tertinggi ) Program Pemulihan dari Dampak Pandemi Covid-19. Jatim Bangkit Awards 2023 ini diselenggarakan oleh stasiun televisi lokal Jawa Timur JTV dalam rangka memperingati hari jadi JTV yang ke…

Kapolri Lantik Irjen Pol Drs Imam Sugianto M.Si Sebagai Kapolda Jawa Timur

Kapolri Lantik Irjen Pol Drs Imam Sugianto M.Si Sebagai Kapolda Jawa Timur

JAKARTA – Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Listyo Sigit Prabowo, telah melantik Irjen Pol Drs. Imam Sugianto ,M.Si menjadi Kapolda Jawa Timur menggantikan Irjen Pol Dr Toni Harmanto,M.H. Pelantikan tersebut dilaksanakan pada upacara serah terima jabatan (Sertijab) secara tertutup di Ruang Rupatama, Mabes Polri, Rabu (18/10/2023). Adapun sertijab ini merujuk surat telegram bernomor…